Lowongan Kerja di PT.Ciber Powerindo Laju

Posted by bintstudio on 12.30 with


 Sales & Marketing Executive
Position Requirement
  • Pria / Wanita , minimal memiliki Motor dan SIM C
  • Usia  20 – 35 tahun
  • Berbadan sehat (jasmani dan rohani).
  • Pendidikan Minimal SLTA/sederajat.
  • Memiliki surat keterangan berkelakuan baik dari kepolisian.
  • Mau bekerja keras,jujur, Energik dan bertanggung jawab.
  • Lulus test seleksi yang diadakan oleh perusahaan.
  • Memiliki kemampuan berkomunikasi yang baik
  • Berpengalaman sebagai Sales Minimal 1 tahun, bergerak dibidang IT , komputer terutama sales UPS merupakan nilai tambah.
  • Mampu mengoperasionalkan Komputer minimal Program Exel, Word dan terbiasa dg Internet.
  • Bersedia melakukan perjalanan tugas diluar kota .
Position Responsibility
Tugas :
  1. Melakukan penjualan produk ke outlet yang menjadi target / Outlet Potensial ,dengan cara Taking Order. Katagori outlet yang dicover :
    1. Retailer : Main Dealer, Dealer dan  End user.
    2. Intitusi, Government, Hospitol dan perkantoran lainya.
    3. Mega Store / Dept Store dll.
    4. Industrial dll.
  2. Mencari pelanggan / Main dealer / Dealer baru, dan merawat pelanggan tersebut yang sudah ada di List Outlet.
  3. Menjaga hubungan baik dengan pelanggan / Main Dealer / Dealer / End User.
  4. Mengembangkan potensi penjualan di setiap pelanggan /Main Dealer / Dealer  .
  5. Mencari Informasi mengenahi Aktifitas Kompetitor dan perubahan Harga Kompetitor.
  6. Menjalankan program – Program marketing untuk meningkatkan Sales & hubungan Baik dengan pelanggan / Main Dealer / Dealer.
  7. Melakukan penawaran dan Edukasi Produk terhadap Main Dealer / Dealer / End User  .
  8. Membuat Laporan Kunjungan Sales ( LKS ).
  9. Melapor kepada supervisor atas aktifitas harian dan informasi pasar.
Tanggung Jawab :
  1. Bertanggung jawab atas pencapaian target sales dan target numeric.
  2. Bertanggung jawab atas Availability dan Visibility Produk di Outlet.
  3. Bertanggung jawab untuk menjalankan semua program-program promosi yang sedang berjalan.
  4. Memastikan bahwa barang yang dikirim ke outlet sesuai dengan dokumen dan Pesanan Outlet.
  5. Bertanggung jawab untuk melakukan perawatan pelanggan.
  6. Bertanggung jawab untuk mengembangkan potensi penjualan pelanggan.
  7. Bertanggung jawab untuk menjaga nama baik perusahaan (citra perusahaan).
  8. Bertanggung jawab untuk menguasai produk knowledge dan menerangkan kepada pelanggan apabila diperlukan.
  9. Bertanggung jawab untuk memberikan informasi pasar dan melaporkan ke sales supervisor.


Teknisi

Kualifikasi:
-       Pria , Usia 20 – 35 tahun.
-       Pendidikan min STM , dan sederajad Jurusan Informatika / teknik Komputer / Elektro .
-       Minimal Mempunyai Motor dan Sim C ,
-       Jujur,  Berintegritas, Bertanggung jawab, Mandiri dan Teliti.
-       Mahir menggunakan computer (Microsoft office), Autocad, Photoshop.
-       Pengalaman sebagai teknisi Komputer / UPS / Elektrikal  minimal 1 tahun.
-       Mampu bekerja sendiri ataupun dalam Team.
 

Tugas:
  1. Mempelajari Spesifikasi , Kelebihan dan cara kerja produk secara keseluruhan.
  2. Mempelajari Produk Kompetitor untuk mengetahui Kelebihan dan kelemahan produk Kompetitor .
  3. Membuat Guident Book ( Buku panduan ) semua Produk untuk dapat dipelajari oleh Team Sales.
  4. Melakukan Presentasi produk secara teknis kepada Calon Konsumen / End user .
  5. Melakukan pelatihan dan Training product Knowledge terhadap semua devisi.
  6. Mempelajari cara kerja produk dan cara instalasinya.
  7. Mensuport Team Sales dan mencari jawaban detail secara teknis terhadap pertanyaan Konsumen melalui Team sales.
  8. Membantu menawarkan dan mempromosikan produk ke Konsumen dalam Rangka meningkatkan Brand awareness.

Tanggung Jawab:
  1. Bertanggung jawab terhadap kelengkapan peralatan produk secara standar sebelum pengiriman ke User.
  2. Bertanggung Jawab terhadap penyegelan produk dan memastikan produk telah dilakukan Uji kelayakan .
  3. Bertanggung Jawab didalam pemasangan dan operasional awal Produk di Konsumen.
  4. Bertanggung Jawab untuk Maintenant Produk dan melakukan service apabila diperlukan oleh Konsumen.
  5. Bertanggung jawab untuk menjaga nama baik Produk dan perusahaan (citra perusahaan).
  6. Bertanggung jawab untuk menguasai produk knowledge .

Wewenang:
-       Berwenang untuk menolak melakukan service atau penggantian apabila produk sudah tidak sesuai standart / sudah dilakukan pembongkaran oleh konsumen.
-       Berwenang untuk menentukan produk layak atau tidak dikirim ke Konsumen

Reporting :
  1. Teknisi Staff berkewajiban memberikan laporan harian, mingguan, bulanan dan laporan atas pelaksanaan dan hasil kajian Produk ke Supervisor / Manager.
  2. Teknisi Staff berkwajiban untuk melaporkan seluruh temuan terhadap produk baik internal maupun Produk kompetitor.



Untuk melamar bisa datang langsung ke alamat 
PT.Ciber Powerindo Laju
Perkantoran Taman Aries Niaga Jl. Taman Aries Niaga Blok A1-3V Jakarta-Barat
Hari : Sabtu
Jam : 09.00 - 10.00 
Atau email ke hrd.cyberpower@gmail.com
 
Tlp : 021-9367 0689 ( Bpk. Dwi Lasana )